Thursday

Hilangnya Program Iklan Referal Google Adsense

CATATAN Pada akhir bulan Januari, kami tidak akan mendukung lagi arahan ke produk AdSense di Indonesia. Jika Anda menampilkan unit arahan yang mengarahkan pengunjung untuk menggunakan AdSense, halaman Anda harus diperbarui. Pelajari lebih lanjut...



Setiap Login ke account Googe Adsense (GA) kita maka kalimat di atas akan muncul sebagai pemberitahuan bahwa mulai akhir Januari 2008 ini, Publisher indonesia sudah tidak bisa me-referal ke orang lain mengenai pendaftaran GA. Yah sebenarnya ini berita buruk bagi kita karena dengan hilangnya program tersebut maka kesempatan untuk mendulang dollar $$ juga berkurang.

Dulu dengan Me-refer orang lain agar mendaftar ke GA dan bila aplikasinya diterima GA maka kita akan mendapat pembayaran. Tidak jelas mengapa program ini dihapus, sebenarnya sih pengin tanya via Email ke Team GA, tapi dipikir2 percuma, yah mending diterima aja deh. Namanya Publisher (Pengikut) yah nurut aja deh ma kemauan yang diikuti.

Iklan Arahan di atas sekarang masih dibuka untuk negara2 tertentu aja, kalo gak salah masih bisa untuk negara jepang dan Amerika Latin.

Sampai di posting tulisan ini, Iklan arahan untuk mendaftar GA sudah dicopot dari Account saya oleh team GA.


Tapi semangat aja deh...
Rejeki Gusti sing maringi

Related Posts by Categories - Postingan Sejenis :



APA ITU META TAG ?

What are meta tags? Meta tags are HTML codes that are inserted into the header on a web page, after the title tag. They take a variety of forms and serve a variety of purposes, but in the context of search engine optimization when people refer to meta tags, they are usually referring to the meta description tag and the meta keywords tag. Read More...

Memfilter Iklan Google Adsense Yang Muncul di Web

To create and manage a filter list of websites whose ads you'd like to restrict from showing on your site or AdSense for search results pages, simply log in to your account at https://www.google.com/adsense and click the Competitive Ad Filter link below the AdSense Setup tab. You can create separate filter lists for your content pages and for your AdSense for search results pages. Ads for the websites that you add to your competitive ad filter list typically will not run on your pages, but remember that filtering sites may decrease the number of ads that can appear on your pages as well as decrease your potential earnings. Read More...